


Presentasi DG SPTBiD Ke Kementrian Pendidikan Malaysia
DG SPTBiD Presentasi & pembekalan Program kepada Puan Hajjah Salmah,
Acara Charity Concert Dyslexia Malaysia 2018 yang dirasmikan oleh Tun Dr. Siti Hasmah Binti Haji Mohamad Ali, istri Tun Dr. Mahathir Bin Mohamad Perdana Mentri Malaysia ke 4 (1981-2003) dan ke 7 (2018-2020)
Saya adalah Program Director di Dyslexia Genius, Kuala Lumpur. Dyslexia Genius adalah sebuah pusat therapy pembelajaran untuk pelajar-pelajar yang menghadapi masalah yang berkaitan dengan kesukaran pembelajaran terutamanya dyslexia, dyscalculia, dysphasia, dyspraxia, dysgraphia, visual in perception, auditory, focusing dalam pembelajaran dan memori jangka pendek dalam pembelajaran. Saya sudah ceburi bidang lebih kurang 11 tahun. Tetapi yang lebih interesting saya sendiri adalah seorang dyslexic..dan tidak sadar saya ada masalah ini dari bangku sekolah lagi..😬
DG SPTBiD Presentasi & pembekalan Program kepada Puan Hajjah Salmah, Pengarah Bahagian Pendidikan Khas, Kementerian Pendidikan Malaysia dan seluruh Kepala Bidang…
Terima kasih Puan Hajjah Salmah dan tim atas pengertiannya atas kebutuhan anak disleksia kami dan dukungan untuk program SPTBiD kami..
Penggunaan & Implementasi SPTBiD di sekolah negeri dan pelatihan guru sedang dalam proses berikutnya.. untuk pendidikan yang lebih baik dan berkualitas bagi penderita disleksia
“Unggul dalam Pendidikan untuk Penderita Disleksia”
Dyslexia Genius Malaysia menyelenggarakan Raya Open House pada tanggal 21 Mei 2022 untuk merayakan Hari Raya bagi orang tua, siswa, pendukung dan guru kami serta tim manajemen…
Open House ini dimeriahkan oleh tamu kehormatan Puan Sariah Amirin DGM Advisor dan Owner Program SPTBiD..
Perayaan ini juga dimeriahkan secara live melalui aplikasi Zoom oleh mitra Indonesia kami, dengan penampilan oleh siswa program SPTBiD terafiliasi kami di LKM-Hilaris School dan juga penampilan dari siswa dan guru Sekolah Dasar Negeri Karawaci 5 Tangerang… Terima kasih khusus kepada Dr Debby Andriany pemilik dan pendiri LKM-Hilaris School, Ibu Nani Sumarni dan Ibu Sri Palupi Handayani yang mengucapkan Selamat Hari Raya kepada semua.
Saya mengajarkan anak – anak yang menderita Dyslexia dan coba mendengarkan keluhan orang tua. Saya juga turut serta membangun sarana dan melatih pendidik khusus Dyslexia dan sudah menangani kurang lebih
Harapan saya, saya dapat terus menolong semua anak-anak dyslexia dari semua golongan, ke semua negeri dan negara.
Dapat melepaskan belenggu kesedihan, keterpurukan anak-anak dyslexia dari perasaan-perasaan sensitif mereka, dan menjadikan mereka sejajar bahkan lebih dari anak-anak biasa.
Saya juga berharap dapat membuka hati ibu/bapak, guru dan semua masyarakat bahwa anak-anak dyslexia dapat menjadi anak-anak yang genius anak-anak yang berpotensi besar untuk menjadi penerus bangsa yang sempurna.
Misi saya semoga dengan adanya program SPTBiD yang telah memberikan keberhasilan kepada anak-anak dyslexia di Malaysia dapat diterima dan digunakan di anak-anak seluruh negara khususnya negara saya tercinta Indonesia.
Pemberdayaan masyarakat untuk mengenal dyslexia.
Teori dan metode pengajaran bertahap untuk anak dyslexia.
Jaringan sosial media terhubung dengan orang tua yang terlibat.
Peran orang tua dalam mengasuh anak dyslexia.
Dyslexia adalah masalah yang tidak kelihatan. Dari segi sosial anak-anak ini seperti anak-anak biasa tetapi mereka menghadapi masalah membaca, menulis, mengira, kefahaman tanpa sebab-sebab tertentu. Kemahiran akademiknya amat berbeda berbanding kebolehan pada umumnya.
Tahap kecerdasan kognitif tidak bermasalah, tetapi bisa dikatakan ditahap yang tinggi. Permasalahan dyslexia ada dari lahir dan tidak menular dari seseorang. Bisa juga dikatakan dari keturunan.
“ Anak-anak dyslexia membingungkan. Dia kelihatan cerdik dan berkemampuan, segar dan berminat, mempunyai kemahiran lisan yang baik……tetapi kemahiran membaca dan menulis lemah daripada apa yang prediksikan. Dia senang dianggap tidak menumpukan perhatian, melamun, malas atau bodoh.“
Tetapi terbukti bahwa dyslexia adalah masalah pembelajaran, kita harus memilih teknik yang sesuai untuk memperkenalkan bacaan dan konsep mengira kepada anak-anak dyslexia.
Dengan Teknik pembelajaran yang sesuai, kita dapat membantu anak-anak dyslexia.
⦁ Ya ⦁ Tidak
⦁ Ya ⦁ Tidak
⦁ Ya ⦁ Tidak
⦁ Ya ⦁ Tidak
Berdasarkan Online Tes di atas, jika Anda menjawab lebih banyak “Ya” daripada “Tidak” Silakan klik pada tombol untuk mendapatkan janji temu untuk penilaian pendidikan lengkap dengan spesialis kami untuk mendiagnosis jika anak Anda memiliki masalah yang berkaitan dengan gangguan Belajar Spesifik khususnya dyslexia dan membantu anak Anda mengatasi kesulitan mereka.
TANDA-TANDA YANG HARUS DIPERHATIKAN
Ibu/Bapak harus tau paling tidak tanda-tanda yang harus diperhatikan kepada anak-anak anda ;
Jika anak-anak anda berada di TK atau pra-Sekolah tanda-tanda yang biasanya lazim ditemui:
Sedangkan tanda-tanda yang biasanya dijumpai pada saat anak sudah berada di bangku sekolah SD yaitu:
Jadi Ibu/Bapak juga bisa lebih berjaga-jaga kalau anak-anak ada tanda-tanda yang seperti itu.
DG SPTBiD Presentasi & pembekalan Program kepada Puan Hajjah Salmah,
Open House Hari Raya Dyslexia Genius Malaysia menyelenggarakan Raya Open
Program Kerjasama D Genius dan Edu. Consultant Indonesia Pada Selasa,
Pengenalan Program SPTBiD kepada Komisi Nasional Disabilitas Indonesia D Genius
Training Session for SPTBiD "Intervention Program for Learning Difficulties" dengan tujuan untuk meningkatkan skill guru-guru Dyslexia Genius Malaysia. Kegiatan ini didukung oleh RHB Bank, Total Banking Facilities.
Kunjungan dari SEEd.Lab Program.. Program yang diselenggarakan oleh PETRONAS dan TATA Consultancy Services untuk penelitian tentang Dyslexia Di Malaysia.
Menjadi pembicara pada Acara WebinaraPendidikan dan mengumumkan Kerjasama dengan Yayasan Pendidikan LKM-Hilaris sebagai langkah positif pertama dalam misi dan visi kami untuk membantu Anak-anak dyslexia di Indonesia.
Memberikan detail program SPTBiD yang digunakan di semua Pusat Dyslexia Genius, kegiatan yang diselenggarakan oleh Dyslexia Genius, serta pembelajaran dan kegiatan online selama pandemi Covid19 ini.
Check this out..amazing…Nicholas an 9 years old Dyslexia Genius student..with playdough..very intricate and so detailed..size doesnt matter..most important is the details..Genius
A Diorama..”Under the sea” by a group of Beginner Class. With plastic straws, plastic bottles, ping pong balls, newspapers, colours….these students showcasing their talents through creativity and imagination….Genius
3D Art by Eihsann, a student from Dyslexia Genius program..from regular coloured ice cream sticks, broken up into different shapes, glue..if you look closer its actually a head of a bird..this is what we call ART..Genius
Check this out..amazing…Nicholas an 9 years old Dyslexia Genius student..with playdough..very intricate and so detailed..size doesnt matter..most important is the details..Genius
Pertanyaan Seputar Dyslexia
Ibu/bapak harus mengetahui pentingnya terapi untuk anak-anak Dyslexia, karna tanpa terapi yang sesuai untuk mereka, mereka akan terus mengalami masalah dan masalah tersebut semakin lama akan semakin bertambah, bagaimana mereka bisa menghadapi masalah-masalah yang semakin hari semakin bertambah jika mereka sendiri tidak ada bimbingan terapi untuk dapat menyelesaikan masalah mereka. Yang ada ketika mereka tumbuh menjadi dewasa mereka, mereka akan dapat melakukan sesuatu hal yang tidak dapat kita bayangkan.
Hari Senin – Jum’at
Jam 09.00-17.00 WIB
Our Visitor