Dyselxia Genius menyelenggarakan Webinar pada tanggal 9 Oktober 2021 yang bertepatan dengan bulan Oktober sebagai bulan Dyslexia. Webinar di ikuti oleh lebih dari 115 orang tua Dyslexia Genius..webinar yang berfokus pada kemajuan terapi anak, detail program SPTBiD yang digunakan di semua Pusat Dyslexia Genius, kegiatan yang diselenggarakan oleh Dyslexia Genius, serta pembelajaran dan kegiatan online… Continue reading Webinar Menyambut Bulan Dyslexia 9 Oktober 2021
Tag: Faktor penyebab disleksia
Tips Memilih Tempat Terapi Anak Dyslexia
Di beberapa negara masalah Dyslexia menjadi pembahasan serius karena menyangkut masa depan penerus bangsa. Karena sangat penting, maka penanganan dan metode penentuan apakah seorang anak menderita Dyslexia atau bukan sangat lah penting. Dan informasi apapun itu sangatlah penting untuk dipelajari terkhusus segala informasi mengenai Dyslexia. Menarik sekali ketika saya tidak sengaja menemukan artikel dari Kompas.com… Continue reading Tips Memilih Tempat Terapi Anak Dyslexia
Merdeka Menurut Anak Dyslexia
Masa pandemi yang belum usai benarkah membuat anak – anak di seluruh dunia menjadi tidak merdeka ? Tidak bisa pergi ke sekolah , belajar bersama di sekolah Tidak bisa bermain di luar rumah Tidak bisa pergi ke mall , makan dan beli mainan kesukaannya Tidak bisa bermain dengan teman – teman sebaya Tidak bisa mengaji… Continue reading Merdeka Menurut Anak Dyslexia
Cari Tahu Potensi Anak Anda!
Ayah dan Bunda, apabila ada anak kalian tidak pandai berhitung, atau sulit sekali kalau disuruh membaca di sekolah apa yang bisa kalian lakukan? 1. Menjadi marah akan hal ini Eits nanti dulu, coba ingat – ingat waktu dahulu kalian bersekolah, apakah sama kondisinya dengan anak kalian? Jujur ya! Untuk kalian para orang tua yang hidup … Continue reading Cari Tahu Potensi Anak Anda!
Anak Saya Dyslexia, Sudah Dinyatakan Sembuh Oleh Dokter Tumbuh Kembang Anak, Tapi Sekarang Kembali Lagi Ke Kondisi Awal Kenapa Ya?
Memiliki anak yang menderita Dyslexia itu memang sulit. Tidak hanya dari sisi penerimaan lingkungan terhadap kondisi anak yang berbeda dari kebanyakan, tapi terkadang dari sisi orang tua ada penolakan terhadap kondisi anaknya tersebut. Sudah menjadi sesuatu hal yang umum, di Indonesia tempat saya dilahirkan dan dibesarkan penanganan Dyslexia belum sesempurna di beberapa negara. Pemahaman orang… Continue reading Anak Saya Dyslexia, Sudah Dinyatakan Sembuh Oleh Dokter Tumbuh Kembang Anak, Tapi Sekarang Kembali Lagi Ke Kondisi Awal Kenapa Ya?